Hayat

 

CURRICULUM VITAE

 

Identitas Diri

1 Nama Lengkap Hayat, S.AP., M.Si
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Jabatan Fugsional Asisten Ahli
4 Jabatan Struktural Dosen Tetap
5 NPP 121508198232196
6 NIDN 0715088201
7 ID Orcid 0000-0001-8430-0091
8 Author-ID IPI 278735
9 Tempat dan Tanggal Lahir Sampang, 15 Agustus 1982
10 Alamat Rumah Jl. Sampurna No. 48 RT/RW 003/001 Cemorokandang Kedungkandang Kota Malang 65138
11 No HP 081333841083
12 No. WA 085730310266
13 Alamat Kantor Jl. MT.Haryono 193 Malang 65144
14 No Telp. Kantor (0341) 565802
15 E-mail hayat.150318@gmail.com

hayat@unisma.ac.id

16 Mata Kuliah yang Diampu 1.      Administrasi Perkantoran Modern

2.      Reformasi Administrasi Negara

3.      Hukum Administrasi Negara

4.      Teori-Teori Manajemen

5.      Teori Administrasi Publik

6.      Manajemen Pelayanan Publik

7.      Kebijakan Publik

 

Riwayat Pendidikan

  S-1 S-2
Nama Perguruan Tinggi Universitas Islam Malang Universitas Merdeka Malang
Bidang Ilmu Ilmu Administrasi Negara Administrasi Publik, Kebijakan Publik
Tahun Masuk- Lulus 2002-2007 2009-2012
Judul Skripsi Implementasi UU Nomor 8 Tahun 2004 Tentang Pemilihan Umum DPR, DPD, DPRD I, DPRD II Penataan Ruang Terbuka Hijau (Evaluasi Kebijakan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2001 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Malang)
Nama Pembimbing 1.    Dr. H. M. Bashori Muchsin, M.Si

2.    Drs. Roni Pindahanto W.

1.    Dr. Kridawati Sadhana, MS.

2.    Drs. Tommy Hariyanto, MS.

 

Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir (Bukan Skripsi, Tesis, dan Disertasi)

No. Tahun Judul Penelitian Pendanaan
Sumber Jumlah (Juta Rp.)
1. 2014 Korelasi Tingkat Motivasi Penggunaan Situs Jejaring Sosial Facebook Terhadap Tingkat Hasil Belajar Mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi Unisma Rp. 1.500.000,-
2. 2015 Implementasi Penilaian Kinerja Sumber Daya Aparatur Pelayanan Publik Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Unisma Rp. 3.500.000,-
3. 2015 Pengaruh Latar Belakang Keluarga Terhadap Persepsi Gender Pada Mahasiswa Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Unisma Rp. 3.500.000,-
4. 2015 Pengembangan Model Penilaian Kinerja Pelayanan Publik (Tahun 1) Ditlitabmas Dikti- Penelitian Hibah Bersaing Rp. 50.000.000,-
5. 2016 Optimalisasi Kinerja Aparatur Pelayanan Publik dalam Pembuatan Surat Akta Kelahiran Ditlitabmas Dikti-Penelitian Dosen Pemula Rp.   11.600.000,-
6. 2016 Pengembangan Model Penilaian Kinerja Pelayanan Publik (Tahun 2) Ditlitabmas Dikti- Penelitian Hibah Bersaing Rp. 50.000.000,-

 

Pengabdian dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun Pengabdian Kepada Masyarakat
1. 2012 Latihan Kepemimpinan dan Temu Akrab LGM FIA Unisma
2. 2013 Fasilitator Diskusi Rutin LGM FIA Unisma
3. 2013 Penyuluhan pemilih cerdas “peningkatan kualitas pemilih tahun 2014” di Batu
4. 2015 Latihan Dasar Kepemimpinan dan Temu Akrab LGM FIA Unisma
5. 2015 Fasilitator Pendampingan Teknis Kabupaten Regional Papua (Provinsi Papua dan Papua Barat). (3 – 8 September 2015). Tempat Hotel Grand Allison Sentani Jayapura Papua
6. 2016 Fasilitator Penguatan Kapasitas Pemerintah Desa dan Lembaga Kemasyarakatan Desa, Desa Pandanlandung Kecamatan Wagir Kabupaten Malang (8-9 Februari 2016). Tempat Desa Pandanlandung Wagir Kabupaten Malang
7. 2016 Fasilitator Pelatihan dan Pendampingan Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2016, Pemerintah Desa Se-Kcamatan Wagir (Senin, 15 Februari 2016)
8. 206 Menjadi Narasumber dalam Program Siaran “Dialog Interaktif” yang diselenggarakan di Studio Programa 1 RRI Malang, Jl. Candi Panggung 58 Malang, dan disiarkan secara langsung di 91,5 FM PRO 1 RRI Malang dengan Topik “Pelaksanaan Undang-Undang Desa” pada hari/tanggal: Kamis, 18 Februari 2016 Pukul 08.00 – 09.00 WIB
9. 2016 Fasilitator Pelatihan Aparat Desa dan BPD Generasi Sehat dan Cerdas Kecamatan Wagir Kabupaten Malang yang diselenggarakan pada Hari Selasa, 25 Oktober 2016.
10. 2017 Menjadi Narasumber dalam Program Siaran “Dialog Interaktif” yang diselenggarakan di Studio Programa 1 RRI Malang, Jl. Candi Panggung 58 Malang, dan disiarkan secara langsung di 91,5 FM PRO 1 RRI Malang dengan Topik “Menekan Potensi Korupsi Dana Desa” pada hari/tanggal: Jumat, 07 April 2017 Pukul 08.00 – 09.00 WIB

 

Pengalaman Penulisan Artikel Ilmiah di Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Artikel Volume/Nomor/Tahun Nama Jurnal dan Penerbit
1. Otonomi Daerah: Problematika dan Solusi Alternatifnya Volume V, Nomor 1, Tahun 2013, hal. 128-137. ·    Pelopor: Jurnal Pemikiran Ilmu Administrasi Publik dan Bisinis, Sosial dan Politik, ISSN: 1854-1302

·    Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Islam Malang

2. Bicameralisme Sistem Perwakilan Indonesia Volume VII, Nomor 3, Tahun 2013, hal. 11-22. ·    Pelopor: Jurnal Pemikiran Ilmu Administrasi Publik dan Bisinis, Sosial dan Politik, ISSN: 1854-1302

·    Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Islam Malang

3. Profesionalitas dan Proporsionalitas: Pegawai Tidak Tetap dalam Penilain Kinerja Pelayanan Publik Volume VII, Nomor 2 Tahun 2013, hal. 24-39 ·    Civil Service: Jurnal Kebijakan dan Manajemen PNS, ISSN: 1978-7103

·    Pusat Pengkajian dan Penelitian Kepegawaian Badan Kepegawaian Negara RI

4. Pendidikan Islam dalam Konsep Prophetic Intelligence: Meningkatkan Potensi Diri Meraih Insan Kamil Volume II, Nomor 2, Tahun 2013, hal. 379-400. ·    Jurnal Pendidikan Islam, ISSN: 2301-9166

·    Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta bekerjasama dengan Himpunan Sarjana Pendidikan Islam

5. Teori Konflik dalam Perspektif Hukum Islam: Interkoneksi Islam dan Sosial Volume X, Nomor 2, Tahun 2013, hal. 268-292. ·    Hunafa: Jurnal Studi Islamika, ISSN: 1411-125X.

·    Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Datokarama Palu

6. Konsep Kepemimpinan Dalam Reformasi Birokrasi: Aktualisasi Pemimpin Dalam Pelayanan Publik Menuju Good Governance Volumer 10, Nomor 1, Tahun 2014, hal 59-84 ·    Jurnal Borneo Administrator,

ISSN: 1858-0300

·    Akreditasi LIPI No. : 505/AUI/P2MI-LIPI/10/2012

·    Pusat Kajian Pendidikan dan Pendidikan dan Pelatihan Aparatur III Lembaga Administrasi Negara-Samarinda

7. Kurikulum Pendidikan Tinggi: Sebuah Perspektif Dalam Meningkatkan Sumber Daya Manusia Volume VIII, Nomor 2 Tahun 2014, hal. 196-212 ·    Pelopor: Jurnal Pemikiran Administrasi Publik dan Bisnis, Sosial dan Politik, ISSN: 1854-1302

·    Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Islam Malang

8. Implikasi Undang-Undang Aparatur Sipil Negara Terhadap Peningkatan Kualitas Sumber Daya Aparatur Volume 04, Nomor 1 Tahun 2014, hal. 649-669 ·    Jurnal Transformasi Administrasi, ISSN: 2088-5474

·    Pusat Kajian dan Pendidikan dan Pelatihan Aparatur IV Lembaga Administrasi Negara RI-Banda Aceh

9. Implementasi Kebijakan Penataan Ruang Terbuka Hijau Volume 13, Nomor 1, Juli 2014, hal. 43-56 ·    Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JIANA), ISSN: 1411-948X

·    Akreditasi Dikti, berdasarkan SK. Dirkti No. 65a/DIKTI/Kep/2008

·    Program Studi Magister Ilmu Administrasi FISIP Universitas Riau Bekerjasama dengan Perhimpunan Sarjana Ilmu Administrasi Indonesia Pusat (PERSADI) dan Indonesian Association for Public Administrastion (IAPA)

10. Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia Aparatur Pelayanan Publik dalam Kerangka Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil  Negara Volume 8, Nomor 1, Tahun 2014, hal. 31-44 ·    Civil Service: Jurnal Kebijakan dan Manajemen PNS, ISSN: 1978-7103

·    Pusat Pengkajian dan Penelitian Kepegawaian Badan Kepegawaian Negara RI

11. Korelasi Pemilu Serentak dengan Multi Partai Sederhana Sebagai Penguatan Sistem Presidensial Volume 11, Nomor 3, September 2014, hal. 468-491 ·    Jurnal Konstitusi, ISSN: 1829-7706

·    Akreditas LIPI Nomor: 412/AU/P2MI-LIPI/04/2012

·    Akreditasi DIKTI Nomor: 040/P/2014

·    Kepanitraan dan Sekretariat Jenderal Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia

12 Pengajian Yasinan Sebagai Strategi Dakwah NU Dalam Membangun Mental dan Karakter Masyarakat Volume 22, Nomor 2 November 2014, hal. 297-320.

 

·    Jurnal Walisongo, ISSN: 0852-7172

·    Akreditasi Dikti Nomor: SK Mendikbud No. 040/P/2014

·    Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat IAIN Walisongo Semarang

13 Globalisasi Perbankan Syariah: Tinjauan Teoritis Dan Praktis Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean 2015 Volume XI, Nomor 2, Tahun 2014, hal. 293-314. ·    Hunafa: Jurnal Studi Islamika, ISSN: 1411-125X.

·    Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Datokarama Palu

14. Realokasi Kebijakan Fiskal: Implikasi Peningkatan Human Capital dan Pembangunan Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat Volume 6, Nomor 2 Juni 2014, hal. 117-128. ·    Jurnal Bina Praja (Jurnal Penelitian dan Pengembangan Bidang Pemerintahan Dalam Negeri), ISSN: 2085-4323.

·    Terakreditasi LIPI Nomor: 337/E/2013

·    Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia

15. Integrasi Agama dan Sains Melalui Mata Kuliah PAI di Perguruan Tinggi Volume 19, Nomor 2 Juli – Desember 2014, hal.237-283 ·    Jurnal Insania (Jurnal Kependidikan), ISSN: 1410-0053

·    Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Purwokerto

16. Hubungan Tingkat Motivasi Penggunaa Situs Jejaring Sosial Facebook Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Volume 18 Nomor 1 April 2015. Hal. 63-72 ·    Pekommas (Jurnal Penelitian Komunikasi, Informatika dan Media Massa), ISSN: 1411-0385

·    Terakreditas LIPI Nomor: 601/Akred/P2MI-LIPI/03/2015

·    Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Komunikasi dan Informatika – Makassar Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia

17. Peranan Perawat dalam Kerangka Kinerja Pelayanan Publik Berdasarkan Undang-Undang Keperawatan Volume 05 Nomor 01 Tahun 2015. Hal. 828-845 ·    Jurnal Transformasi Administrasi (JTA). ISSN: 2088-5474

·    Pusat Kajian dan Pendidikan dan Pelatihan Aparatur IV Lembaga Administrasi Negara RI-Banda Aceh

18. Inklusivitas Tindakan Afirmatif Keterwakilan Perempuan di Parlemen Volume 12 Nomor 2, Juni Tahun 2015. Hal. 219-232 ·    Jurnal Legislasi Indonesia. ISSN: 0216-1338

·    Direktorat Jenderal Peraturan Perundang-Undangan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI.

19. Reaktualisasi Pendidikan Islam dalam Pengembangan Pola Asuh Anak sebagai Konsep Revolusi Mental Volume 10 Nomor 1 Juni 2015. Hal. 151-174 ·    Epistime; Jurnal Pengembangan Ilmu Keislaman. ISSN:1967-741

·    Program Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri Tulungaung

·    Link: http://ejournal.iain-tulungagung.ac.id/index.php/epis/search/authors/view?firstName=Hayat&middleName=dan&lastName=Indriyati&affiliation=Universitas%20Islam%20Malang%20dan%20Universitas%20Sahid%20Surakarta&country=ID

20. Kadilan Sebagai Pinsip Negara Hukum: Tinjauan Teoritis dalam Konsep Demokrasi Volume 2 Nomor 2 Tahun 2015. Hal. 388-408 ·    Padjadjaran Jurnal Ilmu Hukum. ISSN: 2460-1543. E-ISSN: 2442-9325

·    Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Bandung

·    Link: http://journal.unpad.ac.id/pjih/search/authors/view?firstName=Hayat&middleName=&lastName=Hayat&affiliation=Universitas%20Islam%20Malang&country=ID

 

21. Penguatan Nilai-Nilai Pluralisme dalam Pola Relasi Sosial Volume 13 No. 1 Juni Tahun 2016. Hal. 90-103 ·    Jurnal Farabi. ISSN: 1907-0993. E ISSN: 2442-8264

·    Fakultas Ushuluddin dan Dakwah IAIN Sultan Amai Gorontalo.

·    Link: http://www.journal.iaingorontalo.ac.id/index.php/fa/search/authors/view?firstName=Hayat&middleName=&lastName=Hayat&affiliation=Universitas%20Islam%20Malang&country=ID

22. Pencegahan Terhadap Tindak Pidana Korupsi Pemerintahan Desa: Kajian Politik Kebijakan dan Hukum Pengelolaan Sumber Daya Alam Desa Edisi 95 Mei – Agustus 2016.

Hal. 73-81

·    Jurnal Yustisia. ISSN: 0852-094

·    Fakultas Hukum Universitas Negeri Sebelas Maret Solo

·    Link: jurnal.hukum.uns.ac.id/index.php/Yustisia/article/download/1004/928

23 Peneguhan Reformasi Birokrasi melalui Penilaian Kinerja Pelayanan Publik Volume 20 No. 2 November 2016

Hal. 175-188

·    Jurnal Sosial Politik

·    ISSN: 1410-4946 (Print); 2502-7883 (online)

·    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UGM

·    Link: https://jurnal.ugm.ac.id/jsp/article/view/24804/16032

 

Pengalaman Penyampaian Makalah Secara Oral Pada Pertemuan Ilmiah/ Seminar Ilmiah dalam 5 Tahun Terakhir

No Nama Pertemuan Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat Publikasi Keterangan
1. Konferensi Hukum Tata Negara dan Anugerah Muhammad Yamin.

Oleh: Pusat Studi Konstitusi (PuSako) Universitas Andalas Padang

Korelasi Sistem Pemilihan Umum Serentak dengan Sistem Multi Partai Sederhana Sebagai Penguatan Sistem Presidensial Kamis – Minggu, 29 Mei-01 Juni 2014/ Sawahlunto-Sumatera Barat Prosiding Tidak Ber ISBN Pemakalah
2. Kongres Pancasila VI. Oleh: Universitas Pattimura Ambon dan Pusat Studi Pancasila Universitas Gajah Mada Yogyakarta Penguatan Ideologi Pancasila Melalui Pengamalan Nilai-Nilai Agama Dan Budaya Bangsa Sabtu –  Minggu, 31 Mei-01 Juni 2014/

Universitas Pattimura Ambon

· Prosiding

· ISBN: 978-602-7918-04-7

· Hal. 227-446

Pemakalah
3 Seminar Nasional dan Call for Paper Gender and Development. Mengikis Ketidakadilan Gender, Meningkatkan Peran Perempuan dalam Sektor Publik.

Oleh: Puslit Gender dan Kependudukan, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Trunojoyo Madura

Wanita Karir dalam Perspektif Gender dan Islam: Antara Tanggung Jawab dan Profesi Rabu, 05 November 2014/ Universitas Trunojoyo Madura · Prosiding

· ISBN: 978-602-1187-11-1

· Hal. 25-32

Pemakalah
4 Pertemuan Ilmiah Nasional Kependudukan dan Pembangunan Berkelanjutan.

Oleh: Ikatan Praktisi dan Ahli Demografi Indonesia (IPADI), Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Universitas Padjadjaran Bandung, Pusat Kespro-FK UGM, dan United Nations Population Fund (UNFPA)

Peningkatan Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Pembangunan Kualitas Keluarga Secara Aktualitatif dan Komprehensif Rabu – Jumat, 26 – 28 November 2014/ Universitas Padjadjaran Jatinangor · Prosiding

· ISBN: 978-602-1564-23-3

 

Pemakalah
5 Call for Paper dan Seminar Nasional ”Harmonisasi Hukum Negara-Negara ASEAN Menuju Komunitas ASEAN 2015” Revitalisasi Aparatur Sipil Negara dalam Menghadapi Masyarakat ASEAN Menuju Good Governacne Rabu, 28 Januari 2015/ di Auditorium Muhammad Djazma, Universitas Muhammadiyah Surakarta ·   Prosiding

·   ISBN: 978-602-361-000-6

·   Hal. 40-54

Panelis
6 International Conference of Enveronmental Pollution on Human Health (ICEPHH) 2015 Reformulating the Policy of Education, Enveronment, and Health to Optimize the Society Awareness Toward Pollution and Human Health 14-15 Februari 2015/ di Hotel Agrowisata Batu ·   Prosiding ·     Poster Presentation

·     Presenter

7 Call for Paper dan Seminar Nasional II “Perempuan Hebat Untuk Indonesia” yang diselenggarakan oleh Puslit Gender Universitas Trunojoyo Madura Gender Dalam Perspektif Mahasiswa: Latar Belakang Dan Konsep Pembangunan Sumber Daya Manusia 27 Oktober 2015 di Universitas Trunojoyo Madura ·   Prosiding

·   ISBN: 978-602-1187-05-0

·   Hal. 69

·     Presenter
8 Seminar Nasional Grand Design Reformasi Aparatur Sipil Negara Model Penilaian Kinerja Silang  Untuk Meningkatkan Kompetensi Dan Kualitas Sumber Daya Aparatur Negara 14 November 2016/ di Grand Anugerah Hotel Bandar Lampung ·   Prosiding

·   ISBN: 978-602-60771-0-3

Presenter
9 Seminar Nasional dan Rapat Kerja Forum Dosen Indonesia Implikasi Model Penilaian Kinerja Aparatur Terhadap Kualitas Pelayanan Publik 8-9 Desember 2016/ di Universitas Widya Gama Malang · Presenter
10 Seminar Nasional dan Rapat Kerja Forum Dosen Indonesia Optimalisasi Pelayanan Publik Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Pembuatan Akte Kelahiran 8-9 Desember 2016/ di Universitas Widya Gama Malang · Presenter

 

Pelatihan yang pernah diikuti dalam 5 (lima) tahun terakhir

No Nama Program Pelatihan Waktu Tempat Pelaksana Lingkup
1. Penataran-Lokakaya Nasional Pengelolaan dan Penyuntingan Jurnal Ilmiah Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Negeri Malang Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Negeri Malang Nasional
2. Magang Dosen Dikti 2014 18 September –  19Nopember 2014 Universitas Padjajaran Jatinangor Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nasional
3. Pekertia dan AA Universitas Islam Malang LPPRP Universitas Islam Malang Nasional
4. Trainer of Training Pendamping Teknis Kabupaten 18 – 24 Agustus 2015 Hotel Amos Cozy Jakarta Direktur Jenderal Program Pemberdayaan Masyarakat Desa Kementerian Desa, Transmigrasi dan Daerah Tertinggal Nasional
5. Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Nasional 11-13 Agustus 2016 Hotel Atria Malang Kerjasama Kemenristek Dikti dan Universitas Muhammadiyah Malang Nasional

 

Pengalaman penulisan buku dalam 5 (lima) tahun terakhir

No Judul Buku Jenis Buku Edisi dan Tahun ISBN Penerbit
1. Pemilihan Umum Serentak Antologi 1, 2015 978-979-769-853-9 PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta
2. Quantum Ramadhan: Cerdas Meningkatkan Kualitas Diri di Bulan Suci Antologi 1, 2015 978-602-1033-10-4 Genius Media, Malang
3. Kisah Menjadi Guru Jilid I: Membangun Komunikasi Mencipta Imajinasi Antologi 1, 2015 978-602-1630-44-0 Lingkar Antar Nusa, Yogyakarta
4. Cerita Tentang Pengelolaan Kelas 2: Dosen Itu Pakaian Bagi Mahasiswanya Antologi 1, 2015 978-602-1630-42-6 Lingkar Antar Nusa, Yogyakarta
5. Santri dan Kiai (Percikan Pemikiran dan Kesaksian Melepas Masa Pengabdian KH. Chamzawi): NU dan Peradaban Dunia Antologi 1, September 2016 978-602-1090-80-0 Lentera, Yogyakarta
6. Dinamika Pemikiran Intelektual Muda NU: Perang Amaliah NU Terhadap Radikalisme Antologi 1, April 2016 978-602-1090-95-4 Lentera, Yogyakarta
7. Quantum Belajar (Membangun Gelora Untuk Hidup Bahagia): Belajar Introspeksi Diri Antologi 1, 2016 978-602-1033-18-0 Genius Media, Malang
8. Membangun Jejaring Alumni: Peneguhan Jejaring Alumni Integrasi, Sinergi dan Kolaborasi Berbasis Pemberdayaan Antologi 1, Desember 2016 978-602-6874-50-4 Kerjasama Universitas Islam Malang dan Intelegensia Media
9. Manajemen Pelayanan Publik Mandiri 1, Januari 2017 978-602-425-080-5 PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta
10. Medsosku Sayang Medsosku Malang: Cerdas Bermedso Antologi 1, Maret 2017 978-602-336-552-4 Diandra Kreatif, Yogyakarta
11. Merawat Nusantara Antologi
12. Resolusi Menulis Antologi

 

Pengalaman Menulis di Media Cetak atau Online

No Judul Opini/Resensi/Essai/Artikel/Citizen Reporter Nama Koran/Media Tanggal Pemuatan Bukti Pemuatan
1. Quranic Day Unisma Diganjar MURI Citizen Reporter Surya 9 Februari 2016 http://surabaya.tribunnews.com/2016/02/09/quranic-day-unisma-diganjar-rekor-muri
2. Dicari Dosen Kreatif Citizen Reporter Surya 7 Juni 2016 http://surabaya.tribunnews.com/2015/06/07/dicari-dosen-kreatif
3. Meneladani dan Mengamalkan Pancasila Opini Koran Madura 16 Agustus 2016 http://www.koranmadura.com/2016/08/16/meneladani-dan-mengamalkan-pancasila/
4. Menafsir Ulang Pilkada Opini Koran Madura 25 Agustus 2016 http://www.koranmadura.com/2016/08/25/menafsir-ulang-pilkada/
5. UN dan Kualitas Pendidikan Nasional Opini Koran Madura 19 Mei 2015 http://www.koranmadura.com/2015/05/19/34239/
6. Retrospeksi Reformasi Birokrasi Desa Opini Medan Bisnis 13 Februari 2016 http://www.medanbisnisdaily.com/news/read/2016/02/13/215985/retrospeksi-reformasi-birokrasi-desa/#.WKFRpNJ97IU
7. Refleksi Kualitas Pendidikan Opini  Medan Bisnis 18 Agustus 2016 http://www.medanbisnisdaily.com/news/read/2016/08/18/251983/refleksi-kualitas-pendidikan/#.WKFRpNJ97IU
8. Menangkal Kekerasan Pada Anak Opini Medan Bisnis 20 Februari 2016 http://www.medanbisnisdaily.com/news/read/2016/02/20/217449/menangkal-kekerasan-terhadap-anak/#.WKFSG9J97IU
9. Dari Desa Untuk Kesejahteraan Masyarakat Opini Medan Bisnis 03 Agustus 2016 http://www.medanbisnisdaily.com/news/read/2016/08/03/249197/dari-desa-untuk-kesejahteraan-masyarakat/#.WKFSitJ97IU
10. Membangun Spirit Literasi Opini Kabar Madura 04 Agustus 2016 Cetak

 

Pengalaman penyuntingan/editor buku dalam 5 (lima) tahun terakhir

No Judul Buku Penulis Penyunting/ Editor Edisi, Tahun dan ISBN Penerbit
1. Model Pembangunan Perbatasan Berbasis Human Development dan Human Security Dr. Syarifah Ema Rahmaniah Dr. Fatmawati, M.Si dan Hayat, SAP., M.Si 1, 2015:

ISBN: 978-602-318-053-0

Mitra Wacana Media

 

Malang, 1 Februari 2017

Yang bersangkutan,

Hayat, S.AP., M.Si

NIDN: 0715088201