fia@unisma.ac.id (0341) 551932
International Guest Lecture Bersama Prof. Dr. Yen Ching Ou Yang dari Taiwan

Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Islam Malang (FIA Unisma) kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan wawasan global mahasiswa dengan mengadakan International Guest Lecture. Pada kesempatan ini, FIA Unisma menghadirkan narasumber istimewa, yaitu Prof. Dr. Yen Ching Ou Yang dari National Pingtung University,…